Friday, December 6, 2013

Makanan Untuk Penderita Penyakit Kista

Makanan Untuk Penderita Penyakit Kista - Selain Pantangan Makanan Untuk Penderita Penyakit Kista juga ada makanan yang dianjurkan untuk dikonsumsi oleh penderita kista. Berikut ada informasi makanan yang baik dikonsumsi oleh penderita penyakit kista agar kista yang dikeluhkan tidak berkembang dan mengempis serta hilang.

Makanan Sehat Untuk Penyakit Kista  

Berikut ini ada beberapa jenis makanan yang dipercaya baik dikonsumsi oleh penderita penyakit kista agar kistanya tidak berkembang menjadi tumor ganas, adapun jenis makanan tersebut adalah sebagai berikut :
  • Konsumsi sayur segar, antara lain : kubis, leunca, buncis, wortel, pare, brocoli, sambung nyawa, bit dan bawang putih.
  • Jika mengkonsumsi sayuran yang dimasak sendiri, bisa ditambahkan bumbu dari tanaman herbal, seperti pegagan, sambung nyawa, mahkota dewa, daun salam, dll.
  • Jangan mengkonsumsi makanan yang dipanggang, makanan yang digoreng berulang kali dan nasi bekas kemarin.
  • Konsumsi juice buah, seperti : belimbing manis, apel malang, jeruk, pepaya, jambu biji dan tomat.
  • Boleh minum susu non fat
  • Perbanyak minum air putih
  • Hindari asap rokok
  • Hindari stress dan tingkatkan keyakinan untuk sembuh
  • Berdo'a

Ada baiknya anda melakukan pencegahan dengan memperbaiki pola makan, sehingga anda bisa mengkonsumsi makanan sehat mengandung serat dan rendah lemak. Kandungan makanan dengan tinggi lemak akan menyebabkan terganggunya hormon anda. Menjaga psikologis, karena hormon tergantung pada tingkat kesehatan pikiran anda. Pencegahan selanjutnya dapat anda lakukan dengan menghindari rokok dan lakukan olahraga rutin. Dengan demikian penyakit kista, tidak menyerang anda.
Dr. dr. T. Z.Jacoeb, SpOG-KFER, mengungkapkan bahwa kista tidak hanya dapat tumbuh di ovarium atau indung telur wanita saja, tetapi juga dapat tumbuh di paru-paru, usus dan bahkan di otak. Penyakit kista dapat disebabkan oleh polusi udara dan debu.

Pada penderita yang sudah parah akan menimbulkan kemandulan, hal ini disebkan karena ketidakmampuan menyalurkan sel telur dengan baik. Selain itu, ada beberapa masalah lain yang menyebabkan wanita sulit mendapatkan momongan seperti adanya kegagalan ovulasi yang disebabkan karena pengangkatan kista yang dilakukan berulang-ulang.

Cara Menyembuhkan Penyakit Kista dengan Menggunakan Pengobatan Alternatif

Cara menyembuhkan penyakit kista dengan menggunakan ramuan herbal adalah metode pengobatan yang kami tawarkan kepada Anda yang saat ini memiliki keluhan penyakit kista. Obat penyakit kista dengan menggunakan jelly gamat gold-g merupakan solusi penyembuhan yang paling efektif menyembuhkan tanpa menimbulkan efek samping, karena jelly gamat gold-g terbuat dari 100% bahan alami, silahkan simak di Pengobatan Alternatif Penyakit Kista

Demikianlah sajian informasi Makanan Untuk Penderita Penyakit Kista. Semoga bermanfaat dan menjadi sumber informasi bagi kita untuk lebih menigkatkan kesadaran untuk tetap menjaga pola makan yang sehat serta tidak mengkonsumsi sembarang makanan yang akan menjadikan keluhan penyakit kista menjadi lebih parah.

No comments:

Post a Comment